Posts

Mengakses Dana Kemitraan PT.Pertamina

Image
Setiap pelaku usaha kecil menengah tentunya ingin usaha yang ditekuni dapat berkembang dan maju serta tetap eksis melayani konsumen maupun pelanggannya.  Begitu juga Anggota Kelompok Usaha Bersama Jasasadaya yang notabenenya merupakan Pelaku Usaha Kecil Menengah yang mempunyai beraneka ragam usaha yang dibutuhkan oleh Masyarakat, untuk itu Anggota KUB Jasasadaya berminat ingin mengajukan dana pinjaman kemitraan dari PT.Pertamina. Foto: Ervin Erlando Setelah Anggota Kelompok Usaha Bersama Jasasadaya melengkapi berbagai persyaratan yang diminta oleh Pihak Pertamina, seperti: Laporan keuangan ( rugi/laba ). Surat ijin usaha atau keterangan Kepala Desa/Lurah. Surat persetujuan suami/istri, berikut fotocopy KTP Suami Isti dan Kartu Keluarga.tabu Fotocopy jaminan. Fotocopy buku rekening tabungan BTN/BRI/Mandiri atas nama Pemohon. Surat peryataan tidak sedang dibina BUMN lain. Foto Suami/Istri 4x6 . Foto tempat usaha . Foto lokasi jaminan / agunan. Denah/peta loka

Tiga Anggota Senior Jasasadaya Sudah Menerima Dana Kemitraan PT.Pertamina

Image
Foto: Asep Sofyan Tiga anggota senior Kelompok Usaha Bersama Jasasadaya Kota Bogor, yakni Asep Sofyan. Abdul Rohman, dan Ervin Erlando, telah menerima dana pinjaman lunak kemitraan dari PT.Pertamina, Jakarta. Mereka bertiga saat melaksanakan akad kemitraan dengan menghadirkan istrinya untuk ikut menyaksikan penandatanganan suaminya bermitra dengan pihak PT.Pertamina.  Foto: Abdul Rohman Enam bulan lamanya penantian untuk dapat bermitra dengan pihak PT.Pertamina, menurut Mereka bertiga bukan waktu yang sebentar, dengan berharap-harap cemas namun tetap optimis, akhirnya bertiga agak tenang ketika ada telepon dari pihak PT.Pertamina yang mengabari akan berkunjung ketempat usaha Mereka di Bogor. Tiba saatnya usaha bertiga anggota Jasasadaya tersebut disurvai dan dianalisa kelayakannya untuk dapat bermitra dengan Pihak PT.Pertamina, serta sudah dapat diperkirakan angka nominal pinjaman dana kemitraan yang akan diberikan.  Sambil menunggu hasil survai kegiatan utama mer

Kelompok Usaha Jasasadaya Bogor

Image
Kelompok Usaha Jasasadaya Bogor mulai dibentuk pada tanggal 17 Maret 2019, pemrakarsa terbentuknya kelompok ini adalah 5 orang, yaitu: Asep Sopian Abdul Rohman Dede Aeonudin Ervin Erlando Wahyudi Kelima orang tersebut merupakan pelaku usaha kecil menengah, dan latar belakang jenis dan bidang usaha yang berbeda, deskripsi usaha mereka secara garis besar adalah: Asep Sopian usaha yang sedang dijalani adalah menyediakan berbagai macam produk herbal, dan dibantu dengan istrinya. Abdul Rohman mempunyai usaha jasa menyediakan dan menjual berbagai produk dari jenis plastik. Dede Aeonudin telah menjalankan usaha kuliner dengan memilih jenis masakan matang dengan berbagai menu pilihan seperti ayam geprek, soto kuning, dan sejenisnya. Ervin Erlando lebih memilih usaha sebagai jasa penyedia dan menjual hewan untuk qurban seperti Kambing, Domba, dan Sapi. Wahyudi menjalankan usaha warisan ibunya yakni memproduksi berbagai jenis makanan Pempek asli Palembang, Sumatera Se